Sponsors Link

4 Manfaat Pajak Bagi Pendidikan yang Jarang diketahui

Sponsors Link

Pajak memiliki peran yang penting dalam kehidupan bernegara. Khususnya di dalam pembangunan disegala bidang termasuk bidang pendidikan. Karena pajak merupak sumber pendapatan suatu negara untuk membiayai semua pengeluaran pembangunan. Kita pun sudah melihat dan mengetahui bahwa saat ini pendidikan mempunyai peran yang penting dalam peningkatan sumber daya manusia.

ads

Upaya peningkatan kualias sumber daya manusia di indonesia masih terkendala sejumlah masalah. contoh seperti kurang meratanya akses pendidikan baik dari sisi kesempatan, fasilitas, kualitas, hingga keterbatasan anggaran.

Menjawab problem tersebut pemerintah memberikan keringanan pajak terhadap institusi pendidikan. Disamping itu pemerintah juga membuka peluang bagi organisasi niralaba yang bersedia berinestasi untuk pengembangan pendidikan.

Dana APBN khusus pendidikan juga digunakan untuk pembangunan sarana dan prasarana pendidikan di berbagai daerah. berikut ini program ya di terapkan sebagai bentuk realisasi dari peran dan fungsi pajak:

  1. Pengembangan gedung, prasarana, pusat penelitian, serta pembelian tanah guna kepentingan pembangunan pendidikan.
  2. Pengadaan fasilitas laboratorium, sarana penunjang, perpustakaan serta kantor yang mendukung proses pendidikan.
  3. Pembangunan rumah dinas guru, dosen, dan karyawan, serta asrama mahasiswa.
  4. Pembangunan sarana olahraga di lingkungan lembaga pendidikan formal.

Itulah penjelasan sekilas mengenai fungsi pajak di bidang pendidikan. semakin tinggi tingkat kebutuhan pajak, maka semakin besar pula anggaran yang tersedia bagi peningkatan kualitas pendidikan.

Sponsors Link
, ,
Post Date: Saturday 17th, July 2021 / 03:26 Oleh :
Kategori : Pendidikan